Friday, February 19, 2016

PKn modul 1 KB 4 kaitan material dengan tujuan pendidikan kewarganegaraan

KAITANAN HUBUNGAN MATERI DENGAN TUJUAN
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
Memahami dan mengenal lingkungan hidup bangsa dan cara pandang bangsa kita tentang diri dan lingkungan hidup bangsa Indonesia serta cara pandang bangsa Indonesia tentang diri dan lingkungannya merupakan syarat dasar untuk menumbuhkan rsa cinta tanah air.
Bangsa Indonesia mempunyai konsep kemampuan yang merupakan derivasi dari pancasila yaitu”tannas”adalah kewajiban para pemimpin termasuk para mahasiswa sebagai calon pemimpin harus bisa menjawab dan memahami konsepse “Tannas”
Kemampuan atau kekuatan diwujudkan melalui pembangunan nasional kebijaksanaan dan strategi nasional diwujudkan dalam bentuk GBHN (sekarang propenas)oleh MPR setiap tahun.oleh karena itu GBHN adalah politik nasional dan strategi nasional.
Cinta tanah air,dan kesadaran bangsa dan bernegara dalam kerangka tannas yang diwujudkan dalam pembangunan nasional sesuai dengan arahan GBHN.sekarang propenas mutlak disertai dengan kerelaan berkorban untuk membela bangsa dan bernegara.

No comments:

Post a Comment