Friday, May 11, 2012

Soal Ujian Penelitian Tindakan Kelas IDIK4008 (bagian 4)


No 31.
Secara spesifik laporan PTK memuat tentang ....
A.      temuan penelitian
B.      kesimpulan hasil penelitian
C.      rekomendasi
D.      saran-saran perbaikan pembelajaran

No 32.
Judul PTK harus menggambarkan ....
A.      upaya perbaikan pembelajaran
B.      masalah pembelajaran
C.      masalah pendidikan
D.      perbaikan sistem persekolahan

No 33.
Sistematika PTK sebagaimana ditetapkan Ditjen DIKTI (2004) harus memuat abstrak penelitian. Berikutrambu-rambu penulisan abstrak penelitian, kecuali ....
A.      difokuskan pada saripasi penelitian
B.      menggambarkan aspek terpenting dari temuan penelitian
C.      disajikan secararuntut, singkatdan padat
D.      merupakan ringkasan penelitian

No 34.
Dalam menyusun laporan PTK, masalah penelitian ditulis/disajikan di bagian ....
A.      identifikasi masalah
B.      perumusan masalah
C.      pendahuluan
D.      Kesimpulan

No 35.
Karena mau cepat selesai, pada saat penelitiannya masih harus dilanjutkan ke Daur 3, Pak Irsan sudah menghentikannya hanya sampai Daur 2. Ia kemudian menyusun laporan PTK dan melaporkan bahwa tindakan perbaikannya sudah menunjukkan hasil positif. Sesuai etika penulisan laporan, Pak Irsan telah mengabaikan ....
A.      estetika
B.      logika
C.      kejujuran
D.      ke-konsistenan (keajegan)

No 36.
Tulisan tentang sebuah topik biasanya disusun berdasarkan paragraf-paragraf. yang dimaksud dengan paragraf dalam laporan PTK adalah .....
A.      kumpulan gagasan yang ditulis peneliti
B.      ungkapan penulis yangmemiliki kesatuan ide dan pikiran
C.      kumpulan kalimat kuranglebihsebanyak setengah halaman yangdimulai dengan barisbaru
D.      buah pikiran parapakar yang dikutip penulis

No 37.
Berikut adalah aspek dibahas dalam bab kajian pustaka. Salah satu hal yang tidak sesuai sebagai aspek kajian pustaka adalah ....
A.      teori-teori yang elevan
B.      kerangka berpikir
C.      metodologi
D.      pertanyaan penelitian atau hipotesis

No 38.
Diseminasi laporan PTK dilakukan untuk tujuan ....
A.      proses sosialisasi laporan ilmiah
B.      penyebarluasan hasil penelitian
C.      publikasi temuan ilmiah
D.      dimanfaatkan orang banyak terutama guru.

No 39.
Manfaat diseminasi laporan PTK bagi sekolah adalah ....
A.      dihasilkannya laporan ilmiah bagi sekolah
B.      dihasilkannya metode perbaikan pembelajaran di kelas
C.      meningkatnya kredibilitas sekolah.
D.      meningkatnya intelektualitas staf guru.

No 40.
karena mau cepat selesai maka pada saat penelitiannya masih harus dilanjutkan ke daur 3 pak yusril sudah menghentikannya sampai daur 2. ia kemudian menyusun laporan PTK dan melaporkan bahwa tindakan perbaikannya sudah menunjukkan hasil positif. sesuai keetika penulisan laporan pak Yusri telah mengabaikan unsur ....
A.      estetika
B.      logika
C.      kejujuran
D.      keajegan

No comments:

Post a Comment