Kategori

Monday, December 19, 2011

Perbedaan Kalimat Tunggal dan Kalimat Majemuk


    Perbedaan antara kalimat tunggal dan kalimat majemuk serta contoh kalimatnya :
*  Kalimat tunggal yaitu kalimat yang terdiri dari satu pola kalimat. Contoh kalimatnya :
a.    Nina penyanyi.
b.   Galuh sangat pandai.
c.    Meli menangis.
d.   Adik makan.
e.   Kakak belajar.
*  Kalimat majemuk yaitu kalimat yang terdiri dari dua atau lebih pola kalimat. Contoh kalimatnya :
a. Nina yang cantik itu penyanyi.
b. Karena rajin belajar, Galuh juara I.
c. Karena tersayat pisau, Meli menangis.
d. Adik makan, kakak belajar, dan ibu mencuci.
e. Ibu menggoreng ikan bandeng yang beli di pasar.

No comments:

Post a Comment